Dasar & Konsep Data Science

 

Buku “Dasar & Konsep Data Science” ditujukan untuk menjembatani kesenjangan antara dunia data science yang kompleks dan orang-orang yang ingin memahaminya tanpa harus menjadi seorang ahli statistik atau programmer.

Buku ini membahas mulai dari pengertian data science, komponen-komponen utama seperti data, statistik, algoritma, hingga machine learning, serta bagaimana hal-hal ini dikolaborasikan untuk memberikan ‘value’ dalam data science.

Selain itu, buku ini juga mengungkapkan cara data science digunakan di berbagai bidang, diantaranya: bisnis, kesehatan, hiburan, pendidikan, dsb yang membantu pembaca untuk melihat pentingnya data science di era modern.

Dengan bahasa yang sederhana dan contoh-contoh yang relevan, buku ini menjadi panduan praktis bagi siapa saja yang ingin memahami dunia data science, bahkan untuk orang awam sekalipun.

Dasar & Konsep Data Science



0 Komentar